Cek Ponsel Black Market Atau Asli Melalui IMEI
Cek Ponsel Black Market Atau Asli Dengan IMEI - Di zaman era
milenial dan teknologi manusia tidak terlepas dari yang namanya smartphone atau
ponsel tapi saat ini banyak sekali ponsel yang beredar luas di Indonesia, tidak
semua smartphone tersebut resmi terdaftar di Kementerian Perindustrian Republik
Indonesia. Smartphone atau Ponsel yang tidak terdaftar tersebut sering disebut
dengan BM (Black Market) karena tidak melalui jalur yang perdagangan resmi dan tentu merugikan
negara karena tidak dikenai bea cukai.
Indonesia melalui Kementerian Perindustrian Republik Indonesia berencana akan menonaktifkan ponsel-ponsel yang tidak resmi atau black market tersebut. Oleh karena itu sebagai pengguna harus berhati-hati jika membeli ponsel dari luar negeri karena dipastikan tidak memiliki sertifikasi dari pemerintah.
IMEI atau International Mobile Equipment
Identify pastikan smartphone anda memilikinya. Nomor IMEI biasanya terdiri
dari 15-16 digit yang menyimpan data-data penting dari smartphone tersebut.
Cara Cek IMEI Ponsel
Nomor IMEI juga dapat dijumpai di belakang baterai. Apabila
kardus ponsel hilang, pengguna dapat mengecek nomor IMEI melalui cara tertentu
di ponsel.
Sebagian merek hp Android seperti Samsung, OPPO,
Xiaomi, ASUS, Lenovo, Vivo, Realme, LG, dan lain sebagainya, umumnya tersedia
dua cara dalam cek nomor IMEI. Pertama, Nomor IMEI ponsel juga dapat diketahui
dengan mengetik *#06# di menu telepon (USSD). IMEI ponsel akan muncul di
layar setelah "kode" itu diakses.
Cara pertama ketik *#06#
maka Muncul seperti ini
Cara kedua
masuk ke pengaturan pilih tentang ponsel biasanya terdapat di paling bawah
maka akan muncul seperti ini
jika sudah selesai kita langsung menuju situs untuk memastikan apakah imei ponsel kita terdaftar atau tidak di link https://imei.kemenperin.go.id/
maka Muncul seperti ini
Cara kedua
masuk ke pengaturan pilih tentang ponsel biasanya terdapat di paling bawah
jika sudah selesai kita langsung menuju situs untuk memastikan apakah imei ponsel kita terdaftar atau tidak di link https://imei.kemenperin.go.id/
jika imei anda terdaftar maka akan seperti di dalam kotak merah tersebut sekian ulasan mengenai Cek Ponsel Black Market Atau Asli Dengan IMEI semoga bermanfaat
keep enjoy
0 Response to "Cek Ponsel Black Market Atau Asli Melalui IMEI"
Post a Comment